Penerapan Konsep Getaran Pada Jam Antik

Seperti yang telah dijleaskan pada postingan sebelumnya, bahwa periode sebuah ayunan tidak bergantung pada besarnya amplitudo ayunan tersebut. Dengan kata lain walaupun amplitudo ayunan tersebut mengecil, tetapi periode ayunan tetap.

Mungkin di rumahmu masih terdapat jam bandul antik yang ada ayunannya. Jam ini memanfaatkan prinsip periode ayunan tidak bergantung amplitudo seperti di atas. Akibat gesekan dengan udara dan putaran jarum jam, amplitudo ayunan jam tersebut makin lama semakin kecil. Walaupun amplitudonya mengecil, tetapi periode ayunan jam tersebut tetap, sehingga penunjukan waktunya relatif tetap. Apabila amplitudonya sudah terlalu kecil, maka pemiliknya memperbesar amplitudonya.
Jam antik yang ada bandulnya.
Sumber gambar: lampugantung.blogspot.com
Nah itu merupakan salah satu penerapan konsep getaran dalam kehidupan sehari-hari yang mungkin belum Anda sadari. Masih banyak penerapan konsep getaran dalam kehidupan sehari.
TOLONG DIBAGIKAN YA :

0 Response to "Penerapan Konsep Getaran Pada Jam Antik"

Posting Komentar

Terima kasih sudah membaca blog ini, silahkan tinggalkan komentar dengan sopan dan tidak mengandung unsur SARA atau pornografi serta tidak ada link aktif. Mohon maaf kalau komentarnya dibalas agak lambat. Kolom komentar ini kami moderasi, jadi kalau ada komentar yang tidak sesuai dengan ketentuan tidak akan dipublikasikan.