Contoh Gaya Aksi dan Reaksi: Peluncuran Roket


Mungkin kamu pernah melihat tayangan di televisi mengenai peluncuran roket. Gerak roket adalah contoh lain penerapan hukum ketiga Newton tentang gerak. Bahan bakar dinyalakan di dalam mesin pembakar, menghasilkan gas panas. Gas panas mendorong ke segala arah di dalam roket, dan menyembur keluar melalui bagian bawah roket. Dorongan gas ke atas tersebut meluncurkan ke atas roket itu. Pada saat gas tersebut menyembur ke bawah, bergerak turun, roket itu bergerak ke arah yang berlawanan, atau naik. 
Dapatkah kamu menjelaskan, mengapa burung mengepakkan sayapnya pada waktu terbang?
Burung terbang mengepakan sayapnya berkaitan dengan aksi reaksi
shamsakura.blogspot.com

TOLONG DIBAGIKAN YA :

0 Response to "Contoh Gaya Aksi dan Reaksi: Peluncuran Roket"

Posting Komentar

Terima kasih sudah membaca blog ini, silahkan tinggalkan komentar dengan sopan dan tidak mengandung unsur SARA atau pornografi serta tidak ada link aktif. Mohon maaf kalau komentarnya dibalas agak lambat. Kolom komentar ini kami moderasi, jadi kalau ada komentar yang tidak sesuai dengan ketentuan tidak akan dipublikasikan.