Materi Tentang Usaha, Energi, dan Daya Untuk SMA

Pada saat kita mendorong tembok yang kokoh, secara umum dapat dikatakan kita melakukan usaha terhadap tembok. Akan tetapi secara fisika, mendorong tembok yang kokoh (diam) kita dikatakan tidak melakukan usaha meskipun orang tersebut mengeluarkan energi besar untuk mendorong tembok. Mengapa bisa begitu?

Materi Tentang Usaha, Energi, dan Daya Untuk SMA
Mendorong tembok

Nah konsep-konsep tersebut akan dipelajari pada materi usaha, energi dan daya. Adapun materi yang dipelajari dalam bab ini yakni:

 

Usaha

  • Pengertian dan Contoh Usaha Dalam Fisika
  • Menentukan Usaha dari Grafik Gaya Terhadap Perpindahan

 

Energi

  • Pengertian dan Contoh Energi Dalam Fisika
  • Energi Potensial Gravitasi
  • Hubungan Antara Usaha dan Energi Potensial
  • Energi potensial gravitasi Newton
  • Energi Potensial Elastis
  • Energi Kinetik
  • Hubungan Usaha Dengan Energi Kinetik
  • Hukum Kekekalan Energi Mekanik
  • Perumusan Hukum Kekekalan Energi Mekanik
  • Penerapan Hukum Kekekalan Energi Mekanik
  • Analisis Gerak pada Roller Coaster
  • Hubungan Usaha, Energi Kinetik dan Energi Potensial Benda yang Dipengaruhi Gaya Gesek

 

Daya

  • Pengertian dan Contoh Daya Dalam Fisika
  • Efisiensi atau Daya Guna Pengubah Energi
  • Kaitan antara Usaha dan Energi Pada Bidang Datar
  • Kaitan antara Usaha dan Energi Pada Bidang Miring

 

Silahkan klik materi yang ingin dipelajari. Link materi ini akan admin update secara berkala. Demikian artikel tentang materi usaha, energi dan daya.

TOLONG DIBAGIKAN YA :

0 Response to "Materi Tentang Usaha, Energi, dan Daya Untuk SMA"

Posting Komentar

Terima kasih sudah membaca blog ini, silahkan tinggalkan komentar dengan sopan dan tidak mengandung unsur SARA atau pornografi serta tidak ada link aktif. Mohon maaf kalau komentarnya dibalas agak lambat. Kolom komentar ini kami moderasi, jadi kalau ada komentar yang tidak sesuai dengan ketentuan tidak akan dipublikasikan.