Penurunan titik beku dan kenaikan titik didih banyak diaplikasikan dalam kehidupan kita
sehari-hari. Sebagai contoh penggunaan etilen glikol (HOCH2CH2OH)
sebagai anti beku pada sistem pendingin kendaraan bermotor.
Air pendingin radiator
kendaraan bermotor akan mendidih ketika mesin terlalu panas disaat musim panas
dan akan membeku pada saat musim dingin. Penambahan anti beku akan menaikan titik
didih dan menurunkan titik beku. Dengan perbandingan yang tepat antara etilen
glikol dan air akan melindungi air pendingin radiator kendaraan bermotor hingga
suhu –48 °C sampai 113 °C.
0 Response to "Aplikasi Penurunan Titik Beku dan Kenaikan Titik Didih Larutan Nonelektrolit"
Posting Komentar
Terima kasih sudah membaca blog ini, silahkan tinggalkan komentar dengan sopan dan tidak mengandung unsur SARA atau pornografi serta tidak ada link aktif. Mohon maaf kalau komentarnya dibalas agak lambat. Kolom komentar ini kami moderasi, jadi kalau ada komentar yang tidak sesuai dengan ketentuan tidak akan dipublikasikan.